Minggu, 17 Juli 2016

Xiaomi Redmi 2 Prime Network Problem

    
Berikut ini adalah cara untuk mengembalikan sinyal xiaomi redmi 2 prime dengan spesifikasi ram 2gb dan rom 16gb dengan kode 2014813 yang bisa dilihat di stiker dekat stiker imei seperti gambar di bawah ini.
Kerusakan tidak dapat menangkap sinyal.
 * Imei ada
 * Masih Segel asumsi saya masih di area software karena
User Bilang
 * Habis upgrade dari MIUI 6 ke MIUI 7


     Spesifikasi handphone bisa dilihat dibawah ini
Langkah langkahnya
1.Pastikan Handphone anda sama kodenya seperti gambar diatas yaitu 2014813 [ kalau kode beda soalnya belum pernah mencoba] kalau dilihat dari tulisannya di stiker hp ini versi keluaran di china jadi rom versi china karena di upgrade ke miui7 versi jadi global sehingga menyebabkan sinyal hilang.
2.Download bahannya disini
3.Setelah download extract lalu klik exe file
4.pastikan handphone dalam posisi fastboot mode dengan cara tekan volume down + on off atau volume down + colok usb ke komputer.
 posisi fastboot mode seperti ini
4.Setelah masuk fastboot mode lalu hubungkan ke pc setelah terkoneksi dengan pc lalu tekan sembarang tombol setelah anda buka file *.bat. Tunggu prosesnya sampai selesai lalu tekan sembarang tombol untuk reboot.
5.Selesai sinyal kembali muncul setelah proses diatas



USB Debugging Xiaomi Redmi 2 Prime

     Bagi yang belum tahu saja jika sudah tahu tidak perlu lagi membaca postingan saya ini.Cara mengaktifkan USB Debugging Redmi 2 Prime sebagai berikut,bisa anda lihat seperti di gambar di bawah ini.
 1.Masuk ke setelan -Tentang telepon lalu Klik Versi MIUI Sampai Muncul Tulisan Anda sudah Menjadi Pengembang

2.Lalu keluar dari tentang telepon kemudian Masuk Ke Setelan Tambahan

Opsi Pengembang Sudah Muncul Tinggal Buka Lalu Centang Usb Debugging

Sekarang Anda Sudah Mengaktifkan Usb Debugging dan Bisa Konek Dengan Komputer









 

Publisher